COVID-19 Webinar Series Social Epidemiology Perspectives
Webinar seri 5 dengan tema "Meningkatkan cakupan tes COVID-19 Penguatan Kapasitas dan Kesiapan Layanan Primer" telah dilaksanakan pada tanggal 22 Mei 2020. Webinar ini diselenggarakan oleh IDI Cabang Denpasar, IAKMI Bali dan PDKI Bali. Sebagai pembicara yaitu Dr. dr. Anak Agung Wiradewi Lestari, SpPK dari Departemen Patologi Klinik FK Unud; Dr. dr. Isti Limiati Fujiati, MSc, CM-FM, MPd.Ked. dari Kolegium Ilmu Kedokteran Keluarga Indonesia; dan sebagai moderator yaitu dr. Putu Aryani, MIH.
Silakan klik link video offline di bawah ini:
https://youtu.be/ECksc4u1IG0
Materi
STRATEGI PENINGKATAN CAKUPAN PEMERIKSAAN.pdf